Pencuri motor Dipinggir Jalan Klompangan, Akhirnya Dibekuk Anggota Polsek Ajung

    Pencuri motor Dipinggir Jalan Klompangan, Akhirnya Dibekuk Anggota Polsek Ajung


    JEMBER - Anggota Polsek Ajung berhasil menangkap seorang pencuri sepeda motor yang diparkir di tepi jalan samping kios bensinnya di pinggiran jalan desa Klompangan Kecamatan Ajung Kabupaten Jember yang terjadi pada hari Jum'at sini hari (18/08/2023)

    Pelaku, yang diketahui bernama HN 51th warga Ambulu, diduga telah mengambil sepeda motor milik korban AY warga desa Mrawan Mayang, yang ditaruh di dekat kios bensinnya di Ajung. Kejadian tersebut terjadi saat korban tengah tertidur. Pelaku ternyata tidak sendirian, ia dibantu oleh seorang rekannya MAM sama sama warga Ambulu.

    Kapolsek Ajung, IPTU Agus Idham Khalid, mengatakan saat dikonfirmasi mengatakan bahwa "Pelaku setelah berhasil mengambil sepeda motor korban AY, pelaku HN dan rekannya MAM mengambil sepeda motor tersebut yang kemudian dibawa dengan didorong dengan motor milik pelaku. Berkat kerja keras anggota Polsek Ajung, pelaku akhirnya berhasil ditangkap", kata Kapolsek.

    Kecepatan dan kejelian bertindak anggota Polsek Ajung ini patut mendapat apresiasi karena dalam sehari sudah dapat menangkap pelaku meskipun sepeda motornya sudah dirubah warnanya dari hitam menjadi biru 

    Kedua pelaku dan barang bukti saat ini berada dalam tahanan dan akan menghadapi proses hukum sesuai dengan peraturan yang berlaku sesuai dengan yang dimaksud dalam pasal 363 ayat (1) ke 4e KUHP

    Kapolsek Agus Idham Khalid juga menegaskan pentingnya kerjasama masyarakat dengan kepolisian untuk menjaga keamanan lingkungan sekitar. (AR)

    #polresjember #humaspolresjember #akbpmohnurhidayat #kapolresjember #polsekajung #curanmor
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 0824/26 Jombang Berikan...

    Artikel Berikutnya

    "Modal Untuk Meraih Kesuksesan Dunia dan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Jum'at Berkah, Danramil 0824/16 Tanggul Sholat Jumat di Masjid Baiturrahman Bersama Warga dan  Bagikan Nasi Kotak
    Semarak HUT Ke-79 TNI, Kasdim 0824/Jember Hadiri Kejuaraan Menembak Senapan dan Pistol di Mabrigif 9/K
    Dandim 0824/Jember Hadiri Pelantikan Pengurus PBVSI dan Penutupan Tournament Bola Voli Oleh Kapolda Jawa Timur
    Babinsa Kraton Koramil 0824/18 Kencong, Hadiri Penyuluhan Posyandu  Remaja
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Dampingi Pelaksanaan BIAS, Wujudkan Generasi Sehat
    Hadiri Peringatan Hari Pahlawan, Dandim 0824/Jember Ajak Generasi Bangsa Mewarisi Perjuangan Para Pahlawan Memajukan Bangsa
    Semarakkan HUT Ke 78, Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Gelar Lomba Masak Kreatif  Aneka Olahan Edamamie
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Tasyakuran Pembangunan Jalan  Wisata Bande Alit,  Dukung Pembangunan Tingkatkan Perekonomian
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Berikan Materi Wasbang Kepada Siswa SMP IGS Desa Lampeji
    Semarakkan HUT Bhayangkara Ke 77 Dandim 0824/Jember Bersama Anggota Ikuti Gowes
    "Siberbi" Salah Satu Wujud Kepedulian Polisi di Jember kepada Masyarakat Setiap Hari Rabu

    Ikuti Kami