Kasdim 0824/Jember Pimpin Dzikir dan Do’a Bersama Rutinan Peduli Dulur Kehidupan, Santuni Anak Yatim dan Kaum Duafa

    Kasdim 0824/Jember Pimpin Dzikir dan Do’a Bersama Rutinan Peduli Dulur Kehidupan, Santuni Anak Yatim dan Kaum Duafa

    JEMBER – Dalam kegiatan  Dzikir dan Do’a bersama yang digelar dikediaman Dandim 0824/Jember pada setiap Kamis malam Jum’at setiap dua minggu sekali tersebut, merupakam inisiasi Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, dalam meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT, serta peduli terhadap sesama yang membutuhkan, sehingga diberi nama kegiatan Dzikir dan Do’a Bersama Peduli Dulur Kehidupan (Bahasa Jawa : Dulur, dalam Bahasa Indonesia : Saudara).

    Kegiatan yang  digelar pada Kamis 11/01/2024 tersebut bertempat  dikediaman Dandim 0824/Jember diikuti oleh anggota Staf Makodim maupun personel  Koramil Jajaran, dihadiri oleh Kasdim Mayor Inf Herawady Karnawan mewakili Dandim 0824/Jember yang sedang dinas luar ke Jakarta, Gus Anas dan Ustad Sardiono yang ikut memandu acara tersebut.

    Dalam sambutannya Kasdim 0824/Jember Mayor Inf Herawady Karnawan menyampaikan, terima kasih dengan berjalannya acara ini, meskipun Dandim 0824/Jember sedang melaksanakan kegiatan dinas di luar kota, namun kegiatan ini tetap berjalan, sesuai perintah beliau.

    Semoga yang menyumbang acara ini senantiasa medapatkan  barokah pahala yang lebih besar dari Allah SWT, kita yang melaksanakan Dzikir dan Do’a bersama dini dibarokahi kesehatan, keselamatan dan kelancaran rejekinya. Amin. Ujar Kasdim 0824/Jember.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso dalam konfirmasinya menyatakan, bahwa kegiatan tersebut memang merupakan kegiatan rutian yang harus terus berjalan, meskipun saya sedang dinas luar seperti ini, hal ini merupakan wujud komitmen kita dalam menjalankan suatu kegiatan.

    Dengam kegiatan ibadah seperti ini, semoga kita semua diberikan kesehatan, keselamatan dan kelancaran dalam menjalankan tugas-tugas kewilayahan. Jelas Dandim 0824/Jember.  (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Setelah 5 Bulan DPO, Akhirnya Penganiaya...

    Artikel Berikutnya

    Berantas DBD, Babinsa Koramil 0824/24 Ambulu...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Panglima TNI Dorong Swasembada Pangan Nasional Melalui Bibit Padi Unggul Sinar Mentari
    Mabes TNI Gelar Upacara Peringatan Hari Bela Negara Ke-76 Tahun 2024
    Polres Jember Gelar Upacara Hari Bela Negara ke-76
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Materi PBB dan Wasbang Siswa SMAN Jenggawah, Mantapkan Kedisiplinan dan Karakter Kebangsaan
    Gercep Polisi Tangani Banjir di Jember Perlancar Lalin hingga Bersihkan Rumah Warga Terdampak
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    Karya Bakti TNI  Koramil 0824/20 Gumukmas Menyiapkan Pembenahan Rumah Warga. Atapnya roboh Akibat Kerangka Rapuh
    Kawal Pembangunan Desa, Babinsa Wonorejo Koramil 0824/18 Kencong Ikut Monef Pembangunan Fisik Dana Desa
    Dandim 0824/Jember Tinjau Kawasan Rawan Bencana Kebun Gunung Gambir Sumberbaru
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Materi PBB dan Wasbang Siswa SMAN Jenggawah, Mantapkan Kedisiplinan dan Karakter Kebangsaan
    Kapolres dan Kasdim 0824/Jember Jadi Narasumber Dialog KJTV Program Jember Memilih, Terkait Prespektif Pengamanan Pilkada
    Aksi Dandim 0824/Jember di Jaga Dhita Adventure Trail : Kolaborasi Seru  Ajang Silaturahmi dan Baksos Bangun Masjid Lojejer
    Dandim 0824/Jember Juga Tinjau Jalan Ambles Jalur Desa Andongrejo – Badealit
    Semarakkan HUT Ke 78, Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Gelar Lomba Masak Kreatif  Aneka Olahan Edamamie
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Tasyakuran Pembangunan Jalan  Wisata Bande Alit,  Dukung Pembangunan Tingkatkan Perekonomian
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Berikan Materi Wasbang Kepada Siswa SMP IGS Desa Lampeji
    Semarakkan HUT Bhayangkara Ke 77 Dandim 0824/Jember Bersama Anggota Ikuti Gowes
    "Siberbi" Salah Satu Wujud Kepedulian Polisi di Jember kepada Masyarakat Setiap Hari Rabu

    Ikuti Kami