Danramil 0824/15 Bangsalsari Ikuti Monev Hasil Bangunan Fisik, Kawal Pembangunan Desa

    Danramil 0824/15 Bangsalsari Ikuti Monev Hasil Bangunan Fisik, Kawal Pembangunan Desa

    JEMBER – DIakhir masa penkerjaan pembangunan fisik program pembangunan sarana prasarana warga di desa langkap Kecamatan Bangsalsari Kabupaten Jember, dilakukan monitoring dan evaluasi (monev) dalam rangka melihat proposal pengajuan, perencanaan dan pelaksanaan pembangunan serta hasil bangunan yang telah dilaksanakan.

    Kegiatan diikuti oleh Camat Bangsalsari Basukik, Danramil 0824/15 Bangsalsari Kapten Inf Sumaryono, Kapolsek Iptu Joko S, Kasi Pembangunan Desa Novi S berserta 4 orang anggotanya, Kepala Desa beserta perangkatnya, Babinsa dan Bhabinkamtibmas.

    Danramil 0824/15 Bangsalsari dalam wawancaranya pada Jum’at 21/06/2024 menyatakan, bahwa kegiatan monev tersebut merupakan hal biasa yang dilakukan saat selesai pengerjaan bangunan fisik yang dilaksnakan dengan memanfaatkan anggaran desa maupun anggaran pemerintah lainnya, hal ini tentunya dalam rangka mencocokan antara perencanaan, pengajuan dan pelaksanaannya, sudah sesuai ketentuan apa belum.

    Baik secara teknis maupun secara administrative sehingga dapat bermanfaat bagi masyarakat secara jangka panjang, yang bermuara pada peningkatan kesehatan dan kesejahteraan masyarakat. Tegas Danramil 0824/15 Bangsalsari.

    Menyijkapi kegiatan tersebut Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, dalam konfirmasinya mendukung pelibatan jajarannya dalamn monevc pembangunan desa tersebut, hal ini tentunya sebagai bagian dalam ikut mengawal pembangunan desa, sehingga benar-benar memberikan manfaat bagi masyarakatnya. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0824/27 Jombang Beri Sambutan Perpisahan...

    Artikel Berikutnya

    Pendampingan Pertanian, babinsa Koramil...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Danramil 0824/12 Kaliwates Dampingi Kunjungan Tim Forkopimda, Pantau Langsung Pelaksanaan Pemungutan Suara Di TPS
    Pasiops Kodim 1710/Mimika Pimpin Apel Kesiapan Pasukan TNI Pada Pengamanan TPS Pemilukada Tahun 2024 BKO Polres Mimika
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Polres Jember Resmi Launching Gugus Tugas Polri untuk Dukung Ketahanan Pangan
    Dandim 0824/Jember Sambut Kunjungan Kerja Kemenlu RI dan Perwakilan Dubes di Jember : Dorong  Potensi Investasi
    Pembekalan dan Konsolidasi Badan Ad Hoc Jelang Pemungutan Suara, Dandim 0824/Jember dan Forkopimda Sepakat Penyelenggara Harus Netral
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Muspika Jajaran Bersama Unsur Pengamanan Pilkada, Patroli Gabungan Keliling TPS Diwilayah, Jelang Pemungutan Suara
    Babinsa Koramil 0824/20 Gumukmas Dampingi Pelaksanaan BIAS, Wujudkan Generasi Sehat
    Hadiri Peringatan Hari Pahlawan, Dandim 0824/Jember Ajak Generasi Bangsa Mewarisi Perjuangan Para Pahlawan Memajukan Bangsa
    Ketua Persit KCK Ranting 14 Koramil 0824/13 Rambipuji dan Babinsa Ikuti Supervisi Posyandu Balita
    Ketua dan Pengurus Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim Jember Berbagi Kasih, Bansos untuk Lansia dan ODGJ 
    Danramil 0824/23 Wuluhan Hadiri Pelantikan KPPS, Ajak Semua Perangkat Netral dan Obyektif Untuk Pilkada Damai dan Kondusif
    Semarakkan HUT Ke 78, Persit KCK Cabang XXXVIII Kodim 0824/Jember Gelar Lomba Masak Kreatif  Aneka Olahan Edamamie
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Tasyakuran Pembangunan Jalan  Wisata Bande Alit,  Dukung Pembangunan Tingkatkan Perekonomian
    Babinsa Koramil 0824/10 Mumbulsari Berikan Materi Wasbang Kepada Siswa SMP IGS Desa Lampeji
    Semarakkan HUT Bhayangkara Ke 77 Dandim 0824/Jember Bersama Anggota Ikuti Gowes
    "Siberbi" Salah Satu Wujud Kepedulian Polisi di Jember kepada Masyarakat Setiap Hari Rabu

    Ikuti Kami