59 Paket Bantuan Sosial Kodim 0824/Jember, Dibagikan Kepada Duafa dan Disabilitas

    59 Paket Bantuan Sosial Kodim 0824/Jember, Dibagikan Kepada Duafa dan Disabilitas

    JEMBER – Bakti sosial Kodim 0824/Jember yang dilaksanakan pada Jum’at 14/04/2023 dilakukan dengan pembagian bantuan paket sembako bagi warga kurang mampu (duafa) dan penderita cacat atau disabilitas, pembagian dipimpin langsung oleh Kasdim 0824/Jember Mayor Inf Herawady Karnawan, didampingi Pasiter dan Ketua Baznas Syaifula Hudi.

    Sebanyak 59 paket sembako dibagianan bagi 40 warga duafa dan 19 warga disabilitas, merupakan program, bakti sosial Kodim 0824/Jember.

    Dalam sambutannya Ketua Baznas Syaifula Hudi menyatakan, bahwa Kodim 0824/Jember ini patut kita apresiasi, dengan  programnya bakti sosial meengeduaksi kita untuk selalu peduli terhadap orang yang kurang mampu dan penderita disabiulitas disekityar kita, ini yang patut kita tauladani.

    kemudian sinergitasnya dengan Baznas dari tahun ke tahun dalam melakukan penyaluran bantuan sosial maupun penyaluran zakat, patut diapresiasi, ini sudah benar, Baznas selaku Badan Amil Zakat Nasional, adalah bagian dari organisasi atau lembaga yang dinbentuk pemerintah untuk menghimpun dan membantu penyaluran zakat serta bantuan lainnya. Kejas Ketua Baznas  Jember.

    Dalam wawancaranya Mayor Herawady Karnawan menyatakan, bahkwa kegiatan tersebuta sebagai bagian dari program bakti sosial Kodim 0824/Jember dalam memabntu warga yang memerlukan bantuan kita, ini sebagai wujud kepedulian sosial TNI kepada masyarakat kurang mampu dan disabilitas. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Pengedar Pil Koplo Berhasil di Amankan Polsek...

    Artikel Berikutnya

    Kelengkeng Jember Super (Jemsu) Varietas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    Kunker Pangkogabwilhan I Ke Tanjung Balai Karimun, Tinjau Pilkada Serentak di Wilayah Perbatasan
    Bakamla RI Sambut Kapal PCG BRP Gabriela di Dermaga Bitung

    Ikuti Kami